Install PowerCLI dan Deploy Multiple VM dari template
PowerCLI merupakan tools di Powershell yang memungkinkan kita untuk manajemen vCenter melalui command-line, keunggulannya ya dengan powercli kita bisa melakukan scripting untuk task yang mau kita jalankan, contohnya membuat banyak vm sekaligus. Akses ke Powershell lalu jalankan perintah berikut Set-PSRepository…